Selasa, 30 Desember 2008

ALIV Band


Sejarah Terbentuk

Aliv Band berdiri pada Tanggal 9 Agustus 2005. Band ini berasal dari penggabungan beberapa band yang sering mengikuti panggung-panggung kompetisi dan festival baik itu di Kota Palembang dan luar Kota Palembang. Para personil band itu sendiri mempunyai basic dan latar belakang musik yang berbeda-beda. Setelah menemukan kecocokan dan kombinasi musik yang menurut kami berbeda dan sesuai dengan karakteristik masing-masing personil akhirnya terbentuklah Aliv Band. Aliv Band sendiri berasal dari sebuah bahasa yang berarti Pertama atau Satu. Dengan kata lain Aliv Band mengutaman satu persatuan dalam setiap personil dan visi misinya. Selain itu juga Aliv Band sendiri berusaha untuk menjadi yang pertama dan terbaik tanpa memandang status musik dan sosial.

Dalam perjalanannya sendiri, Aliv Band telah mengalami berbagai kendala baik suka maupun duka. Band ini juga telah mengalami pergantian dan penambahan personil hingga sampai dengan formasi yang sekarang. Akan tetapi, itu semua tidak mengurangi semangat Band dalam menjalani perjuangan musik di Kota Palembang Khususnya. Disamping itu juga, Band ini bertekad untuk memajukan dan memberikan yang terbaik kepada para penikmat dan pencinta musik yang ada di Indonesia pada Umumnya dan Kota Palembang pada Khususnya.


Biodata Band

Nama Grup : ALIV

Terbentuk : 9 Agustus 2005

Base Camp : Jl. Angkatan 66, Lr. Jambu, No. 937, RT. 011/002

Kelurahan Pipareja, Kecamatan Kemuning, Palembang

Stodio : ALIV Band

Jl.Pipa, Lr. Kesehatan, No. 3525, RT. 41/06

Kelurahan Sukabangun, Palembang 30151

Tlp . 0852 68976448

Contack : 0711 4823163


Vocal

Nama : M. Ferdinand Witry Wijaya (Ferdy)

TTL : Palembang, 3 February 1984

Alamat : Jl. Angkatan 66, Lr. Jambu, No. 937, RT. 011/022,

Kelurahan Pipareja, Kecamatan Kemuning, Palembang


Gitar 1

Nama : Dedi Miswar (Dedy)

TTL : Palembang, 3 November 1986

Alamat : Jl. Angkatan 66, Lr. Jambu, No. 746A, RT. 30,

Kelurahan Pipareja, Kecamatan Kemuning, Palembang


Gitar 2

Nama : Aam

TTL : Palembang, 15 Juli 1982

Alamat : Jl. Tanjung Api-api, No. 2822

Kelurahan Kebun Bunga, Kecamatan Sukarami, Palembang


Bass


Nama : Dwi Agus Hariyansyah (Agus)

TTL : Palembang, 27 Agustus 1988

Alamat : Jl. Basuki Rahmat, Lr. Zuria, No. 182

Kelurahan Talang Aman, Kecamatan Kemuning, Palembang


Drum

Nama : Febriance Paulus Mambo (Eby)

TTL : 28 February 1985

Alamat : Jl. Pipa, Lr. Kesehatan, No. 3525, RT. 41/06

Kelurahan Sukabangun Palembang 30151


Pengalaman dan Prestasi

A. Kompetisi

1. Juara 1 Festival Pelajar se-Sumsel, Piala Bergilir Walikota Palembang 2005,

2. Juara 1 Festival Sedulang Setudung III, Kota Pangkalan Balai, Kabupaten Banyuasin, Piala Bergilir Bupati Banyuasin 2006,

3. Juara 2 Festival Musik KNPI se-Sumsel 2006,

4. Juara 1 Festival Musik KNPI se-Sumsel 2007,

5. Juara 3 Festival LA Light, Tower Studio se-Sumsel, Kabupaten Muara Enim 2006,

6. Harapan 1 Festival Lotus Piala Syahrial Cup 2006,

7. 10 Besar Asean Beat Regional Palembang 2006,

8. 10 Besar A Mild Wanted Regional Palembang 2007,

9. 10 Besar Festival Sekolah Musik Kharisma Palembang 2007,

10. Finalis Festival Indie Fest se-Sumatera Selatan,

11. dll.

B. Best Players

1. The Best Vocal Festival Pelajar se-Sumsel, Piala Walikota Palembang 2005,

2. The Best Bass Festival Sedulang Setudung III, Kota Pangkalan Balai, Kabupaten Banyuasin, Piala Bergilir Bupati Banyuasin 2006,

3. The Best Drum Festival Sedulang Setudung III, Kota Pangkalan Balai, Kabupaten Banyuasin, Piala Bergilir Bupati Banyuasin 2006,

4. The Best Vocal Festival Pemuda KNPI se-Sumsel 2007,

5. The Best Drum Festival Musik Yamaha 2007.

6. dll.

C. Lainnya

1. Bintang Tamu Festival XL Class Kabupaten Banyuasin 2007,

2. Bintang Tamu Indie Festival A Mild Import “FIGH TO DRUG” Stasiun RRI Palembang 2008,

3. Bintang Tamu Festival Sedulang Setudung Kabupaten Banyuasin 2007,

4. Band Pembuka Pesta Pemuda KNPI Palembang bersama Gubernur Sumatera Selatan 2007,

5. Band Pengisi Pesta A Mild Wanted 2007 Palembang 2007,

6. Band Player pada acara-acara khusus (Pernikahan, khitanan, Ulang Tahun dan Lainnya) 2005 – Sekarang,

7. Players di berbagai Café-Café di Kota Palembang 2005 – Sekarang.

8. Aliv Band by Request

9. dll